Kader Pelestari Budaya Kabupaten Gianyar

Organisasi Kader Pelestari Budaya Kabupaten Gianyar beranggotakan Putra dan Putri terbaik Kabupaten Gianyar yang dalam pelaksanaan tugasnya sebagai pelestari budaya selalu didasari oleh niat suci untuk menghasilkan manfaat terbaik bagi masyarakat luas

about Us image
about Us image

Sejarah Kelahiran Kader Pelestari Budaya Gianyar

Kelahiran Kader Pelestari Budaya Kabupaten Gianyar Angkatan I pada Kamis, 23 Juni 2011 bertepatan dengan pelaksanaan Kemah Budaya I Kabupaten Gianyar di Jaba Pura Samuan Tiga, Desa Bedulu, Kecamatan Blahbatuh, Gianyar.

10 Juli 2011

Kelahiran Organisasi

Kiprah Organisasi

KPB Gianyar berperan dalam pelestarian budaya melalui edukasi, revitalisasi seni, dan perlindungan cagar budaya, demi menjaga warisan bagi generasi mendatang.

Rekonstruksi Tari Rejang Ilud

Tari Rejang Ilud Buahan ditetapkan sebagai WBTB Nasional pada 2021.

Penghargaan Pelestarian Budaya

Meraih Penghargaan 2018 atas pelestarian cagar budaya dari Kemendikbud dan IAAI.

Revitalisasi Tari Baris Irengan

Melestarikan Tari Baris Irengan melalui program revitalisasi untuk menjaga warisan budaya.

Pembersihan Candi Tebing

Pelestarian Candi Tebing melalui kegiatan pembersihan dan perawatan berkala.

about Us image

Jenjang Keanggotaan

Jenjang Keanggotaan KPB Gianyar terdiri dari Dewan Penanggung Jawab, Pembina, Asisten Pembina, Pengurus, dan Anggota yang berperan dalam pengelolaan serta pengembangan organisasi. Dengan dedikasi dan komitmen, mereka berkontribusi dalam pelestarian budaya dan mewujudkan visi serta misi KPB Gianyar.